TEKNIK KENDARAAN RINGAN OTOMOTIF (TKRO)
Ilmu yang mempelajari tentang alat-alat transportasi darat yang menggunakan mesin, terutama mobil yang mulai berkembang sebagai cabang ilmu seiring dengan diciptakannya mesin mobil.
Keunggulan Teknik Kendaraan Ringan Otomotif:
- Terampil dalam Tune Up mesin Kedaraan Ringan Otomotif/Mobil
- Terampil dalam perbaikan kelistrikan di Kendaraan Ringan Otomotif/Mobil
- Terampil dalam perbaikan chasis di Kendaraan Ringan Otomotif/Mobil
Komitmen: Wujudkan lulusan Teknik Kendaraan Ringan Otomotif yang terampil dalam berkarya serta dapat diserap dan bersaing di dunia kerja.
TEKNIK BISNIS DAN SEPEDA MOTOR (TBSM)
Ilmu Teknologi dan Rekayasa Program Studi Keahlian Teknik Otomotif yang menekankan pada keterampilan pelayanan jasa mekanik kendaraan sepeda motor roda dua.
Keunggulan Teknik dan Bisnis Sepeda Motor:
- Terampil dalam Tune Up mesin Sepeda Motor
- Terampil dalam perbaikan kelistrikan di Sepeda Motor
- Terampil dalam perbaikan chasis di Sepeda Motor
- Entepreneur
Komitmen: Wujudkan lulusan Teknik dan Bisnis Sepeda Motor yang terampil dalam berkarya serta dapat diserap dan bersaing di dunia kerja
TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN (TKJ)
Ilmu berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi terkait kemampuan algoritma, dan pemrograman komputer, perakitan komputer, perakitan jaringan komputer, dan pengoperasian perangkat lunak, dan internet.
Keunggulan Teknik Komputer dan Jaringan:
- Terampil dalam merakit dan menginstal PC
- Teknisi Komputer Tingkat Menengah
Komitmen: Wujudkan lulusan Teknik Komputer Jaringan yang terampil dalam berkarya serta dapat diserap dan bersaing di dunia kerja
|
|
EKSTRAKURIKULER
|
|